Laman

19 August 2015

Bagaimana pengaruh pertumbuhan primer terhadap tumbuhan


Kali ini saya akan memposting tentang pengaruh pertumbuhan primer terhadap tumbuhan.
Sebelum ke pokok bahasan, saya akan menjelaskan arti pertumbuhan terlebih dahulu, PERTUMBUHAN adalah pertambahan ukuran, berat, jumlah sel. Pertumbuhan bersifat irreversible (tidak dapat balik). Pertumbuhan dapat di ukur secara kuantitatif. Seperti yang kita ketahui pertumbuhan pada tumbuhan atau tanaman itu dibagi menjadi 2, yaitu : pertumbuhan primer dan pertumbuhan sekunder.
Apa  pengaruh pertumbuhan primer terhadap tumbuhan?
Pertumbuhan primer dapat membuat tumbuhan tumbuh menjadi panjang atau menjadi tinggi (pemanjangan tumbuhan), akibat aktivitas sel-sel meristem apikal yang membelah. Sel-sel meristem tersebut merupakan sel-sel yang aktif membelah secara mitosis. Sel meristem ini banyak terdapat pada bagian ujung batang dan ujung akar.


Artikel terkait.
Pengaruh pertumbuhan primer terhadap tanaman
Apa pengaruh pertumbuhan primer terhadap tumbuhan
Pengaruh pertumbuhan primer terhadap pertumbuhan tumbuhan
Comments
0 Comments

No comments:

Post a Comment

Kolom komentar terdapat opsi anonim